fbpx
Website Sebagai
Senjata Marketing
Sudah banyak perusahaan besar yang memanfaatkan website sebagai media untuk dijadikan senjata andalan dalam usaha memperkenal brand miliknya. Melesat BIT Digital dalam hal ini membantu memberikan solusi terbaik agar usaha dan produk anda dapat dikenal luas dimedia internet. Website yang baik tidak hanya dilihat dari sisi desain yang bagus, namun keoptimalan sebuah website dinilai juga dari sisi keamanan dan kecepatan saat mengaksesnya. Kami menawarkan fitur-fitur tersebut dalam membangun sebuah website.
  • Agar website memiliki status aman untuk dikunjungi dan tidak diabaikan oleh mesin pencari (Google, Yahoo dll.), maka sebuah website harus menggunakan SSL (Secure Socket Layer). Kami sudah berpengalaman dalam melakukan setting SSL pada sebuah website.
  • Update plugin pendukung secara otomatis.
  • Back-up data website setiap bulan..
  • Kami semaksimal mungkin membuat sebuah website agat memiliki performa dan kecepatan maksimal saat dikunjungi.
  • Kami berusaha agar performa dan kecepatan akses ini tidak mengurangi nilai estetika desain sebuah website.
  • Setiap orang yang sedang berencana membangun sebuah website, ingin sesegera mungkin websitenya bisa segera tayang. Kami selalu berkomitmen agar pembangunan sebuah website bisa diselesaikan dalam waktu 3-7 hari.
Kelebihan Lain Dari Layanan Ini

Ready To Use

Setelah selesai dibangun, website siap untuk dipublish dan disebarkan linknya.

Anytime Update

Konten website bisa diupdate setiap saat tanpa batasan halaman,

Full Access Rights

Anda diberikan hak akses penuh dalam mengelola website dan hosting.

Landing Page

IDR
500000
  • Platform : WordPress
  • Jumlah Halaman : 1
  • Revisi : 3x minor
  • Desain : Mobile device ready
  • Webmaster : Google Search Console & Analyics
  • Hosting & Domain : Tidak termasuk
  • SSL : Tidak termasuk

 

Personal

IDR
800000
  • Platform : WordPress
  • Jumlah Halaman : 5
  • Revisi : 3x minor
  • Desain : Mobile device ready
  • Webmaster : Google Search Console & Analytics
  • Hosting & Domain : Tidak termasuk
  • SSL : Tidak termasuk

Perusahaan/Toko Online

IDR
1500000
  • Platform : WordPress
  • Jumlah Halaman : Tidak terbatas
  • Revisi : 3x minor
  • Desain : Mobile device ready
  • Webmaster : Google Search Console & Google Analytics
  • Hosting & Domain : Tidak termasuk
  • SSL : Tidak termasuk